Perancangan Pasar Digital Berbasis Multiplatform sebagai Media Pemasaran dan Penjualan Produk UMKM Desa Pleret

Kamal, Taufik and Ruscitasari, Zulfatun and Hendriana, Yana and Ravenna Rafail, Wahma (2021) Perancangan Pasar Digital Berbasis Multiplatform sebagai Media Pemasaran dan Penjualan Produk UMKM Desa Pleret. Telematika: Jurnal Informatika dan Teknologi Informasi, 18 (3). pp. 334-344. ISSN 2460-9021

[img] Text
Artikel-Telematika-Pleret-Yana.pdf

Download (1MB)
Official URL: http://jurnal.upnyk.ac.id/index.php/telematika/art...

Abstract

Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk merancang pasar digital berbasis Multiplatform yang diharapkan dapat membantu UMKM desa memasarkan dan menjualkan produknya guna meningkatkan daya saing usaha kecil, menengah dan mikro. Perancangan/metode/pendekatan: Perancangan platform digital Ngedolke.com menggunakan strategi design thinking. Dalam penelitian ini, pengujian menggunakan metode black box untuk menguji kesesuaian fungsional aplikasi yang dibuat. Hasil: penelitian ini menghasilkan analisis dan perancangan sistem yang dimanfaatkan untuk mengembangkan platform digital ngedolke.com. Sehingga dapat dimanfaatkan untuk mengembangan sistem lebih lanjut. Keaslian/ state of the art: Perbedaan penelitian ini dari penelitian sebelumnya yaitu pada metode perancangan sistemnya menggunakan strategi design thinking. Selain itu, teknologi yang digunakan telah berbasis multiplatform.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: digital market; Multiplatform; MSMEs
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science
Depositing User: Tri Yuliani
Date Deposited: 13 Jan 2023 03:14
Last Modified: 13 Jan 2023 03:14
URI: http://repository.unu-jogja.ac.id/id/eprint/438

Actions (login required)

View Item View Item